Monthly Archives: Agustus 2019

PGSD BUMI SILIWANGI DAMPINGI GURU MITRA MENYUSUN PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS

Bertempat di auditorium Fakultas Ilmu Pendidikan, Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) menyelenggarakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) pada tanggal 29 Agustus 2019. Tema kegiatan pengabdian tersebut adalah  Pendampingan Penyusunan Proposal Penelitian Tindakan Kelas (PtK) Untuk Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru Mitra Pendidikan Guru Sekolah Dasar.  Kegiatan tersebut dihadiri oleh 20 guru dari 10 Sekolah Dasar […]

HIMAPRO PGSD UPI Ramaikan Hari Kemerdekaan Indonesia yang ke-74 di Desa Cibitung, Subang

Subang, 17 Agustus 2019 BE HIMAPRO PGSD sedang melaksanakan kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat (P2M) dari tanggal 14 s.d. 19 agustus 2019. Pada tanggal 17 Agustus 2019 selayaknya diberbagai daerah akan mengadakan berbagai acara seperti lomba dan atau kegiatan pensi untuk memeriahkan hari kemerdekaan Indonesia yang ke 74 ini. Di lapangan desa Cibitung tempat pelaksanaan P2M […]

PGSD BUMI SILIWANGI LAKUKAN PENEMPATAN DOSEN DI SEKOLAH (PDS)

BANDUNG, Rabu 14 Agustus 2019 PGSD Bumi Siliwangi bekerjasama dengan SD Labschool UPI, kelas 1 dan kelas 4 bilingual lakukan Penempatan Dosen di Sekolah atau PDS, dosen yang mewakili PDS ini ada Empat dosen yaitu Dra. Effy Mulyasari, M.Pd., Ira Rengganis, M.Sn,. Mubarok Somantri, M.Pd., Dan Faisal Sadam Muron, M.Pd. Kegiatan PDS bertujuan agar terhubung […]

Sah Jadi Doktor, Sandi Dosen PGSD Bumi Siliwangi UPI Perkenalkan AMORA

Bandung, 15 Agustus 2019 sekitar pukul 9.30 bertempat di kampus Universitas Pendidikan Indonesia, tepatnya di auditorium Sekolah Pascasarjana lantai 5, Sandi Budi Iriawan dinyatakan tuntas menempuh pendidikan strata 3 (S3) dan sah menyandang gelar Doktor (Dr.) Ilmu Pendidikan Bidang Pendidikan Matematika. Penelitian dalam disertasi dari salah satu dosen Prodi PGSD Bumi Siliwangi Departemen Pedagogik Fakultas […]

MAHASISWA PGSD BUMI SILIWANGI MENCETAK PRESTASI NASIONAL

BANDUNG, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Bumi Siliwangi lagi -lagi harus berbangga karena salah satu mahasiswanya menorehkan tinta emas kembali pada tahun ini, beliau adalah Rara Alifia Nurfidyawati Wargahadibrata yang terpilih menjadi BEST CREATIVE & INNOVATIVE BUSINNESS PLAN dalam kegiatan THE 7th AMBASSADOR OF BUSINESS EDUPRENEUR 2019. Kegiatan THE 7th AMBASSADOR OF BUSINESS EDUPRENEUR […]

MAHASISWA PGSD UCAPKAN SELAMAT ATAS DILANTIKNYA KETUA PRODI PGSD BUMI SILIWANGI YANG BARU

BANDUNG, 29 Juli 2019 bertempat di gedung Ahmad Sanusi UPI telah diselenggarakannya pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan sekretaris dan ketua program studi dilingkungan Universitas Pendidikan Indonesia termasuk juga program studi PGSD Bumi Siliwangi. Mahasiswa PGSD Mengucapkan selamat atas terpilih dan dilantiknya Dwi Heryanto, M.Pd. Sebagai ketua program studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar UPI Bumi Siliwangi […]

MAHASISWA PGSD BUMI SILIWANGI TERPILIH MENJADI MOJANG PARIGEUL JAWA BARAT 2019

BANDUNG, Pemilihan kreatif Mojang Jajaka (moka) Jawa Barat 2019 yang digelar Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jawa Barat di Mansion Pane, Kota Baru Bandung Barat berakhir pada Minggu (28/7/2019) malam. PGSD Bumi Siliwangi sangat bangga atas terpilihnya Nadila menjadi Mojang Parigeul Jawa Barat 2019. Nadila merupakan salah satu mahsiswa PGSD Angkatan 2016 yang memiliki rekam jejak […]

SELAMAT ATAS PENGUKUHAN GURU BESAR Prof. Dra. N. Tatat Hartati, M.Ed., Ph.D.

BANDUNG, 2 Juli 2019 PGSD Bumi Siliwangi Bangga atas dikukuhkannya salah satu dosen PGSD Bumsil menjadi Guru Besar yaitu Prof. Dra. N. Tatat Hartati, M.Ed., Ph.D., tidak henti-hentinya ucapan selamat diiringi doa tercurahkan dari berbagai pihak termasuk segenap dosen dan tenaga pendidik serta mahasiswa PGSD Bumsil atas dikukuhkannya Prof. Dra. N. Tatat Hartati, M.Ed., Ph.D. […]

Bagi yang Tertarik Bekerja di Jepang Ini Info Pentingnya!

Untuk Anda yang mau mencoba untuk bekerja di Jepang, silahkan menghadiri workshop mengenai persiapan untuk bekerja di Jepang tgl 26 Agustus 2019 di UPI. Kegiatan tersebut akan di-follow-up dengan walk in interview tgl 14 Des 2019 di Jakarta. Be there n prepare your future. Please register yourself.